Gaya Hidup

Tips Memilih Rak Gudang Kitarack Sesuai Kebutuhan

Tips Memilih Rak Gudang Kitarack Sesuai Kebutuhan
Saat pindahan rumah, kami menyediakan ruangan khusus untuk gudang. Lokasi gudangnya di bagian pojok rumah. Tepatnya di lantai dua. Di atas gudang, kami pun menyediakan satu ruang kosong untuk meletakkan barang-barang. Hanya saja, untuk meletakkan barang di atas gudang tampak menyulitkan karena harus menggunakan tangga…
Kuliner

Makan Malam Jukut Goreng di Warung Nasi Bu Imas, Bandung

Makan Malam Jukut Goreng di Warung Nasi Bu Imas, Bandung
Apakah teman-teman ada yang pernah mencoba makan jukut goreng? Atau baru pertama kali mendengar nama jukut goreng? Saya pun baru sekali makan jukut goreng ketika berkunjung ke Bandung pada 29 Juni 2024.   Apa itu jukut goreng? Jukut goreng ini nama lain dari selada air yang digoreng. Sebetulnya saya makan jukut goreng…
Umrah

Pengalaman Merayakan Lebaran di Mekkah

Pengalaman Merayakan Lebaran di Mekkah
“Ummi, kita umrah akhir ramadhan sekaligus lebaran di Mekkah ya,” kata suami pada akhir Januari 2024.   Jangan tanya perasaan saya. Bahagianya luar biasa. Ucapan syukur tak hentinya saya lantukan kepada Allah. Ya Allah, alhamdulillah. Mendengar ajakan ini saja sudah membuat saya bahagia luar biasa. Apalagi jika benar …
Kuliner

Mencicipi Ayam Panggang di Al Tazaj, Restoran Timur Tengah di Mekkah

Mencicipi Ayam Panggang di Al Tazaj, Restoran Timur Tengah di Mekkah
Sebetulnya saya dan suami tak sengaja ayam panggang di Al Tajaz Restoran saat di Mekkah. Semuanya berawal saat suami mendadak sakit saat di Mekkah. Setelah melakukan pengobatan dan melakukan shalat Jumat, teman kami mengajak kami makan di AL Tajaz. Lokasinya tak begitu jauh dari kami melaksanakan shalat.   Itupun saya…